101 File Format Administrasi Tahun Ajaran Baru yang Sering dicari Guru
Administrasi pembelajaran di awal tahun ajaran baru untuk semua jenjang yang akan kami bagikan pada postingan ini adalah terdiri dari file kalender pendidikan, program dan proposal MPLS Dokumen 1 serta beberapa format administrasi PPDB atau penerimaan peserta didik baru yang mana format format ini banyak dibutuhkan oleh para guru khususnya para operator lembaga dalam menyusun administrasi tahun ajaran baru di setiap lembaga sekolah.Tak peduli kondisi lembaga baik itu dalam keadaan normal maupun saat pandemi seperti pada saat ini yaitu musim CORONA. Administrasi disusun oleh pendidik bersama kepala sekolah hingga komite sekolah serta tokoh masyarakat dan lembaga Dunia Usaha,stageholder yang berhubungan langsung dengan sekolah baik yang sudah melaksanakan Kurikulum 2013 (K13) maupun KTSP 2006
Kalender pendidikan
Kalender pendidikan hampir mirip dengan kalender biasa tanya yang membedakan kalender ini adalah di setiap tahun ajaran dimulai dari bulan Juli sampai Juni tahun berikutnya administrasi seputar kalender pendidikan an dibutuhkan setiap pendidik setiap pendidik dalam menyusun administrasi pembelajaran baik itu secara tatap muka daring luring maupun kombinasi antara pembelajaran online maupun offline
Laporan dan proposal MPLS
MPLS merupakan kegiatan yang dilaksanakan di awal tahun pembelajaran Dan di setiap jenjang pendidikan SD SMP SMA SMK. MPLS dilaksanakan dengan tujuan untuk mengenalkan lingkungan sekolah anak-anak siswa baru maupun siswa lama agar dapat beradaptasi dengan lingkungan kelas maupun sekolah. Di musim pandemi covid-19 ini tentunya proses mpls juga dapat dilaksanakan tentunya dengan konten yang disesuaikan dengan kondisi serta situasi si berdasarkan kebijakan lembaga di masing masih sekolah.
Mpls dahulu sering disebut dengan mouse yang merupakan kepanjangan dari masa orientasi sekolah sedangkan di kampus terkenal dengan istilah ospek.
Berkaitan dengan hal itu perlu pendataan dan format administrasi yang berhubungan dengan mpls es sehingga nanti akan bisa berguna dan sekaligus memudahkan para guru dalam menyusun laporan administrasi untuk dilaporkan kepada atasan masing-masing juga sebagai laporan pertanggungjawaban penggunaan dana BOS
DOWNLOAD PROPOSAL DAN LAPORAN MPLS
Administrasi PPDB
Penerimaan peserta didik baru sekarang harus terkoneksi dengan dapodik baik mulai dari blanko pendaftaran hingga penyusunan blangko administrasi mulai dari instrumen PPDB instrumen mpls proposal PPDB serta peraturan menteri yang berhubungan dengan PPDB dan contoh surat pernyataan orang tua wali murid.
Dengan menggunakan data valid pada PPDB nanti akan berhubungan juga dengan database dapodik yang sangat berguna bagi peserta didik mulai jenjang PAUD SD SMP SMA hingga perguruan tinggi. Oleh sebab itu dalam hal administrasi PPDB saat ini jangan dibuat main-main dan dianggap enteng karena begitu pentingnya data peserta didik yang akan berpengaruh pada kebijakan pemerintah pusat seputar pengelolaan dana BOS serta serta pemberian bantuan kepada ada murid seperti pemberian kartu Indonesia pintar atau kip
Dokumen 1
Dokumen 1 merupakan jantung dari pelaksanaan pembelajaran 1 tahun di setiap lembaga. Biasanya dokumen 1 ini disusun setiap awal tahun disesuaikan dengan kebutuhan dan kondisi lembaga sehingga setiap bulan Juni atau Juli para guru beserta kepala sekolah dan komite sekolah akan menyusun dokumen ini sebagai acuan dalam melaksanakan kegiatan pembelajaran dalam satu tahun
DOWNLOAD DOKUMEN 1 DAN 2 VERSI COVID 19
PROGRAM KERJA WALI KELAS